Selamat datang di mili.id - platform berita terpercaya untuk Anda. Dapatkan informasi terkini dari berbagai kategori, mulai berita nasional hingga internasional.

Kalender Event Surabaya hingga Rumah Bandar Sabu Kebalen Digerebek

Kalender Event Surabaya hingga Rumah Bandar Sabu Kebalen Digerebek © mili.id

Proses pencarian nenek terseret arus Sungai Bedadung, Jember (Foto: Hatta/mili.id)

Surabaya, mili.id - Dari seluruh berita yang ditayangkan mili.id pada Sabtu (08/03/2025), berikut tiga berita yang diminati pembaca hingga menduduki atas terpopuler.

1. Kalender Event Surabaya 2025 Diluncurkan, Dongkrak Daya Tarik Wisata

Baca juga: Surabaya Jadi Kota Pertama di Indonesia yang Terlibat Program CFCI UNICEF, Apa Itu?

Kalender Event Surabaya 2025 resmi diluncurkan.

Peluncuran Kalender Event 2025 ini menjadi upaya Pemkot Surabaya untuk mendongkrak daya tarik para wisatawan terhadap destinasi wisata di Kota Pahlawan.

2. Nenek di Jember Dilaporkan Hilang Terseret Arus Sungai Bedadung

Baca juga: 44 Mantan Karyawan Sentoso Seal Surabaya Lapor Polda Jatim, Ungkap 3 Tindak Pidana

Seorang nenek dilaporkan hilang terseret arus Sungai Bedadung Desa Kaliwining, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember, Sabtu (8/3/2025).

Nenek itu diketahui bernama Tima (75), warga Dusun Bedadung Wetan desa setempat sekitar pukul 06.00 WIB. Dia diduga terpeleset saat buang air besar di sungai tersebut.

3. Geledah Rumah Pengedar Narkoba di Surabaya, Polisi Sita 22 Gram Sabu Siap Edar

Baca juga: Kuasa Hukum Korban Tahan Ijazah Sentoso Seal Laporkan Akun Lowongan Kerja

Rumah pengedar narkoba di Jalan Kebalen Kulon Surabaya digeledah polisi.

Penggeledahan di rumah pengedar berinisial AL (59) itu dilakukan anggota Satresnarkoba Polrestabes Surabaya.

Editor : Aris S



Berita Terkait