Masa Kritis Sopir dan Bocah Perempuan Korban Tertabrak KA di Lumajang Belum Terlewati
Rabu, 22 Nov 2023 16:24 WIBKorban kecelakaan kereta api vs Elf di Klakah, Lumajang kini menjalani perawatan di RSUD dr Soetomo.
Korban kecelakaan kereta api vs Elf di Klakah, Lumajang kini menjalani perawatan di RSUD dr Soetomo.
Perjalanan rombongan reuni SMA yang menjadi korban kecelakaan maut di Lumajang berawal dari Putat Jaya, Surabaya.
Selain 11 orang tewas, kecelakaan maut di Lumajang itu menyebabkan 4 penumpang Elf mengalami luka berat.
Satu dari 11 korban tewas itu adalah Maria Anna (58), warga Jalan Banyu Urip Wetan, Surabaya.