Pekerja Tol Probowangi Tewas Tersengat Listrik saat Mengawal Alat Berat
Sabtu, 09 Des 2023 11:38 WIBPekerja pembangunan Tol Probolinggo-Banyuwangi (Probowangi) tewas tersengat listrik saat mengawal alat berat.
Pekerja pembangunan Tol Probolinggo-Banyuwangi (Probowangi) tewas tersengat listrik saat mengawal alat berat.