Bubarkan Tawuran, Polisi Tangkap 6 Remaja di Surabaya
Minggu, 10 Nov 2024 14:06 WIBTawuran itu melibatkan kubu Utara Gangster dan Mikami Brother.
Tawuran itu melibatkan kubu Utara Gangster dan Mikami Brother.
Motor dan HP milik Korban Dijual oleh para pelaku, dan hasilnya digunakan untuk pestas miras.
Tawuran itu disiarkan langsung melalui media sosial.
Fakta itu terungkap ketika kelima anggota gangster itu diperiksa di Mapolsek Gubeng.
Tawuran di sekitaran SMKN 5 Surabaya itu dibubarkan, dan 5 anggota gangster yang kabur diringkus di Jalan Dr Soetomo.
Ketika mengetahui kedatangan polisi membuat puluhan remaja itu langsung semburat masuk perkampungan mencoba menyelamatkan diri, namun beberapa orang berhasil ditangkap.
"Mengamankan puluhan pemuda diduga dari kelompok gangster All Star Surabaya," ujar Iptu Suroto.
Kasi Humas Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Iptu Suroto mengatakan, penyisiran dilakukan setelah Unit Raimas mendapat laporan warga.
Kuat dugaan, mereka sedang sembunyi dari pencarian petugas.
Kedua bocah ini mengaku tidak tahu bila di ajak konvoi untuk mencari musuh di Surabaya.
Polisi bakal tindak tegas dan perketat patroli.
"Saat kami dalami, admin medsos Instagram masing-masing grup gangster yang berperan aktif dalam pembuatan konten medsos," kata AKBP Hendro Sukmono.
Faktor penyebab seorang remaja berperilaku menyimpang dari norma di masyarakat ialah lemahnya sosialisasi di lingkup keluarga.
Penetapan dua orang tersangka itu dilakukan setelah pihaknya memeriksa 8 orang saksi.
Ada satu motor yang dibakar, satu motor rusak dan satu lagi ditinggal oleh pemilik.