Ilustrasi/iStock
Surabaya, mili.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan prakiraan cuaca untuk Selasa, 11 Februari 2025.
Berdasarkan analisa prognosis yang dilakukan BMKG, Siklon Tropis Taliah di Samudera Hindia, yang turut memberikan dampak terjadinya hujan intensitas sedang disertai angin kencang, kini telah bergerak ke arah barat dan barat daya atau menjauhi wilayah Indonesia.
Baca juga: Prakiraan Cuaca 18 Maret 2025, 4 Wilayah Waspada Angin Kencang
Namun dalam sepekan ke depan, BMKG masih memantau berbagai fenomena atmosfer yang diperkirakan mempengaruhi peningkatan curah hujan di wilayah Indonesia.
Meski begitu, BMKG memprediksi masih ada potensi hujan ringan, sedang hingga lebat.
Baca juga: Prakiraan Cuaca Indonesia 17 Maret, Angin Kencang Terjang 3 Wilayah
Prakiraan Cuaca 11 Februari 2025
Potensi Hujan Intensitas Ringan
1. Sumatera Barat
2. Jambi
3. Kepulauan Riau
4. Kepulauan Bangka Belitung
5. Sumatera Selatan
6. Bengkulu
7. Lampung
8. Kalimantan Barat
9. Kalimantan Utara
10. Gorontalo
Potensi Hujan Intensitas Sedang
1. Aceh
2. Riau
3. Banten
4. DK Jakarta
5. Jawa Barat
6. Jawa Tengah
7. Jawa Timur
8. Bali
9. Kalimantan Tengah
10. Kalimantan Selatan
11. Kalimantan Timur
12. Sulawesi Utara
13. Sulawesi Barat
14. Sulawesi Tenggara
15. Maluku
16. Papua Barat
17. Papua
Baca juga: Prakiraan Cuaca Indonesia 14 Maret 2025, Hujan Sangat Lebat Ancam 9 Wilayah
Potensi Hujan Intensitas Lebat
1. Sumatera Utara
2. DI Yogyakarta
3. Nusa Tenggara Barat
4. Nusa Tenggara Timur
5. Sulawesi Tengah
6. Sulawesi Selatan
7. Maluku Utara
Editor : Narendra Bakrie